(0260) 470680

0853 2010 0607

Senin s.d Sabtu. 07.00 - 16.00

Subang, Jawa Barat

Asramaku Surgaku – smait assyifa wanareja

Share This Post

Asramaku Surgaku – smait assyifa wanareja

Bismillahirrahmanirrahiim.

Rumah adalah tempat pulang. Tempat melepas penat dari segala aktifitas yang telah dilalui. Bagi murid SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja, asrama adalah bagian dari rumah dan ruangan 9 x 7 m adalah rumah. Tempat melepas penat, rehat dari segala rutinitas.

Bidang asrama putra SMAIT As-Syifa Boarding School Wanareja menggagas kegiatan yang mampu menghidupkan suasana ruh rumah yang sesungguhnya. Bukan hanya menjadi tempat istirahat, namun juga menjadikan tempat ternyaman untuk melakukan tugas sebagai hamba-Nya. Kegiatan tersebut yakni menunaikan Shalat Tahajud berjamaah di kamar.

1575779896 86 Asramaku Surgaku – smait assyifa wanareja
1575779896 383 Asramaku Surgaku – smait assyifa wanareja

Kegiatan ini dilaksanakan sepekan 2 kali setiap kamar dari seluruh angkatan, kelas X, XI, dan XII. Shalat tahajud berjamaah dilanjut dengan doa bersama. Kegiatan ini tidak hanya murid melainkan juga para musyrif dari kelas X, XI dan XII.

Barakallahufiikum. [ul]

Sumber

Jadwal Adzan Subang

Jadwal Adzan Subang

Subuh-
Dzuhur-
Ashar-
Maghrib-
Isya-
spot_img

Postingan Populer

Study Tour SDIT Al-Kamil Majalengka Ke Ponpes As-Syifa Sagalaherang : Vibesnya Sakinah & Cocok jadi Sekolah Rujukan

Rabu (02/10), Ponpes As-Syifa Sagalaherang menerima rombongan study tour dari SDIT Al-Kamil, Majalengka. Rombongan yang terdiri dari 170 orang yang diikuti siswa jenjang kelas...

Apakah Mengadu Domba ( Namimah ) itu ?

Mengadukan ucapan seseorang kepada orang lain dengan tujuan merusak adalah salah satu faktor yang menyebabkan terputusnya ikatan dan yang menyulut api kebencian serta permusuhan...